.
Loading

Welcome to Baiturrahman website

Selamat datang di webblog resmi SDIT BAITURRAHMAN, Bekasi Timur. Semoga anda menemukan banyak inspirasi dari webblog sederhana kami.

Minggu, 23 Desember 2012

Profil (SDIT) Baiturrahman

Bismillahirrohmanirrohim“Dan hendaklah kalian khawatir seandainya meninggalkan anak-anak keturunan yang lemah, yang hidup sesudah kalian....” (Q.S. An-Nisa : 9) Masa depan bangsa dan agama sangat bergantung kepada Sumber Daya Insani (SDI) yang berkualitas, memiliki kepribadian yang utuh, keteguhan iman kepada Allah sekaligus keunggulan akal dalam menguasai ilmu dan tehnologi, atau dengan kata lain insan yang seimbang antara...

Jumat, 21 Desember 2012

Baiturrahman on History

         SEDERHANA, itulah kesan pertama ketika memandang sekolah ini pertama kali berdiri. Memang tidak salah. Sebab ruang kelasnya hanya ada 6, sementara kantor menempati ruang bekas masjid yang di-skat menjadi beberapa ruang untuk perpustakaan, ruang TU dan Kepala Sekolah. Luas tanah tak lebih dari 300 meter persegi. Terlihat bangunannya cukup tua dari dindingnya yang gampang mengelupas, hanya cat hijau yang cukup...

Pendaftaran Siswa Baru 2013 - 2014

APA YANG HARUS DILAKUKAN DALAM PENDAFTARAN. Assalamualaikum sahabat baiturrahman. terimakasih telah berkunjung di webblog kami. berikut ini kami informasikan cara mendaftar siswa/i baru di SDIT Baiturrahman. sahabat baiturrahman harus tahu. Bahwa, dalam proses pendaftaran siswa baru, ada beberapa hal yang harus dilakukan oleh calon orangtua/wali murid, diantaranya adalah :  menerima informasi sejelas-jelasnya pastikan ananda...

Model Pendidikan Masa Depan Anak

Bismillahirrohmanirrohim“Dan hendaklah kalian khawatir seandainya meninggalkan anak-anak keturunan yang lemah, yang hidup sesudah kalian....” (Q.S. An-Nisa : 9) Masa depan bangsa dan agama sangat bergantung kepada Sumber Daya Insani (SDI) yang berkualitas, memiliki kepribadian yang utuh, keteguhan iman kepada Allah sekaligus keunggulan akal dalam menguasai ilmu dan tehnologi, atau dengan kata lain insan yang seimbang antara...